Informasi Pendaftaran Ulang SNPDB
MAN Insan Cendekia Aceh Timur
Tahun Pelajaran 2019/2020
A. Tahapan Pendaftaran Ulang
- Mendaftar ulang dan melengkapi berkas
- Mengikuti Tes Baca Al Quran
- Mengikuti Tes Kesehatan
- Jadwal Pendaftaran Ulang : 2 s.d. 8 Mei 2019
C. Berkas-Berkas yang Harus Disiapkan
- Mengisi Form Biodata Siswa Download
- Surat Pernyataan Mematuhi Tata Tertib Download
- Surat Kontrak Pendidikan Download
- Surat Pernyataan Bersedia Tinggal di Asrama Download
- Surat Pernyataan Kesediaan Membayar Biaya Personal Download
- Surat Keterangan Penghasilan Orang Tua Download
- Surat Keterangan Sehat dari Rumah Sakit Pemerintah Download Komponen Pemeriksaan
- Foto Copy Akte Kelahiran
- Foto Copy Kartu Keluarga
- Foto Copy Rekening Listrik/ Air
D. Biaya Personal
- Siswa : Rp. 4.370.000 (Seragam Sekolah, Perlengkapan Asrama, Biaya Bulanan)
- Siswi : Rp. 4.550.000 (Seragam Sekolah, Perlengkapan Asrama, Biaya Bulanan)
E. Jadwal Pengukuran Pakaian Seragam
- Seluruh siswa/i baru diwajibkan melakukan pengukuran seragam sekolah di Adi Tailor, beralamatkan di Jalan Medan Banda Aceh, Tanoh Ano, di Depan PLN Idi.
- Awal masuk asrama : 6 Juli 2019.
- Membawa perlengkapan keasramaan sesuai kebutuhan Download Checklist Barang Bawaan
G. Helpdesk Panitia Pendaftaran Ulang
- Ketua Panitia : Irfan Dame (Telp/WA : 0822-7451-7997)
- Operator : Nurul Qamar (Telp/WA : 0822-3057-5611)
- Wakasis : Rudi Adriansyah (Telp/ WA : 0852-6082-6397)
- Waka Humas : Surya Putra (Telp/WA : 0821-6485-4143)